IJEN GEOPARK

PEMILIHAN DUTA IJEN GEOPARK

Manfaat adanya pemilihan duta IJEN GEOPARK yaitu memilih siswa yang mampu berfikir kritis dalam wawasannya terhadap wisata alam ijen geopark sebagai wisata yang diakui oleh dunia dengan memilih siswa siswa yang berprestasi.

POJOK GEOPARK

Disediakan juga pojok geopark dan taman geopark di bawah naungan perpustakaan sekolah sebagai pusat edukasi. Pojok geopark memiliki peta timbul bentang alam kawasan Geopark Ijen, yang meliputi wilayah Kabupaten Banyuwangi